Logo
peter pargoy
Berbuat Baiklah Karena Kebaikan Itu Akan Kembali Padamu Dikisahkan bahwa Fudhail bin ‘Iyadh pernah berkisah tentang seorang laki-laki shalih yang pencaharian sehari-harinya menenun benang yang kemudian ia jual ke pasar dengan harga satu dirham. Suatu hari, selepas ia menjual hasil tenunannya, pulanglah ia dengan penuh rasa syukur. Ia membayangkan hari ini bisa membeli makanan untuk keluarganya. Namun di tengah jalan ia bertemu dengan seorang pengemis yang kelihatan sangat menderita. Tanpa pikir panjang ia pun merogoh sakunya dan memberikan uang 1 dirham (satu-satunya uang yang ia miliki) kepad
12 days ago

No replys yet!

It seems that this publication does not yet have any comments. In order to respond to this publication from peter pargoy, click on at the bottom under it